Lowongan Kerja PT Aerofood Indonesia (Garuda Indonesia Group)

PT Aerofood Indonesia (Garuda Indonesia Group)

Tanggal Dipublish:
Pendidikan:
Jurusan: , , , ,
Lokasi: ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:1 Tahun

Lowongan Kerja BUMN – PT Aaerofood Indonesia atau yang dikenal dengan nama Aerofood ACS (Aerowisata Catering Service) merupakan perusahaan penyedia jasa katering penerbangan yang telah berkiprah selama kurang lebih 40 tahun di penerbangan Garuda Indonesia. Aerofoood ACS selalu berusaha memberikan yang terbaik dalam menyajikan layanan premium melalui produk makanan dan minuman yang terbaik di kelasnya. Aerofood ACS memiliki kantor cabang yang tersebar di wilayah  Jakarta, Denpasar,  Surabaya, Medan, Balikpapan, Yogyakarta, Bandung dan Lombok. Dalam menjalankan usahanya, Aerofood ACS mempekerjakan sekitar 5.500 ahli profesi yang terbaik di bidangnya dan melayani lebih dari 40 penerbangan komersil baik domestik maupun mancanegara.

ACS kemudian melakukan diversifikasi dengan menyediakan layanan industrial catering di tahun 2002, dan perusahaan mulai merintis bisnis retail F&B di tahun 2008. Dengan beragam kesuksesan yang terus di raih, perusahaan semakin mengembangkan divisi-divisi baru yang juga memberikan sumbangan bagi perkembangan perusahaan. Di tahun 2009, layanan manajemen laundry dan in-flight logistic memulai operasinya di bawah divisi yang diberi nama Garuda Support.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PERUSAHAAN kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja BUMN PT Aerofood Indonesia (Garuda Indonesia Group)

 

 

Staff Quality Control

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal Diploma 3 jurusan Teknologi Pangan / Gizi / Agro Teknologi / Bioteknologi
  • Memiliki pengalaman magang setidaknya 3 bulan di bagian Quality Pangan (Lebih Diutamakan)
  • Memahami hal-hal terkait Basic Quality, Food Safety, HACCP
  • Disiplin, tegas, dan berintegritas tinggi
  • Bersedia bekerja shifting;
  • Penempatan di area I Gusti Ngurah Rai Intemational Airport, Bali

 

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan kirim CV terbaru dalam format .pdf ke email :

Email : career@aerowisatafood.com
Subject : Staff QC – DPS

NOTE :

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui email.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Aerofood Indonesia (Garuda Indonesia Group), dan Cakerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di  T.ME/CAKERJA 

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/14871
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
BUMN
Lokasi :