Lowongan Kerja PT Glico Wings

PT Glico Wings

Tanggal Dipublish:
Pendidikan: , , , ,
Jurusan: , , , , , , ,
Lokasi: ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:1 - 2 Tahun

Lowongan Kerja – Glico Wings merupakan perusahaan Gabungan antara Ezaki Glico dari Jepang dan Wings Group dari Indonesia. Didirikan di Jakarta pada tahun 2013. Glico sendiri merupakan produsen snack dan es krim ternama asal Jepang dengan Pocky sebagai salah satu produk terlarisnya. Wings Group saat ini memiliki kekuatan penjualan dan pemasaran yang kuat di FMCG Indonesia. Mengingat hal itu, kini sebagai perusahaan patungan dua perusahaan besar, Glico Wings tentunya akan berkembang menjadi salah satu perusahaan pembuat es krim terkemuka di Indonesia.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PT Glico Wings kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Glico Wings

 

 

1. Helper QC Lab

Requirements :

  • Max. lulusan SMA/SMK Jurusan Analis Kimia atau Kimia Industri
  • Min. pengalaman 1 tahun di bidang quality control mikrobiologi dalam manufaktur makanan atau consumer goods
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman mengenai pengujian mikrobiologi
  • Bersedia untuk bekerja shift (3 shift)
  • Bersedia ditempatkan di Karawang Barat
  • Sehat dan siap untuk bekerja secepatnya

 

2. Helper QC Line

Requirements :

  • Max. lulusan SMA/SMK Jurusan Analis Kimia atau Kimia Industri
  • Min. pengalaman 1 tahun di bidang quality control dalam manufaktur makanan atau consumer goods
  • Memiliki pengetahuan mengenai SAP, GMP, HACCP, HYGIENE, ISO, HALAL.
  • Bersedia untuk bekerja shift (3 shift)
  • Bersedia ditempatkan di Karawang Barat
  • Sehat dan siap untuk bekerja secepatnya

 

3. Warehouse Checker

Requirements :

  • Max. lulusan SMA/SMK
  • Min. pengalaman 1 tahun sebagai checker di warehouse dalam manufaktur makanan atau consumer goods
  • Memiliki pengetahuan sistem manajemen warehouse, FIFO, FEFO, LIFO
  • Bersedia untuk bekerja shift (3 shift)
  • Bersedia ditempatkan di karawang barat
  • Sehat dan siap untuk bekerja secepatnya

 

4. Operator Warehouse Forklift

Requirements :

  • Max. lulusan SMA/SMK
  • Min. pengalaman 1 tahun sebagai checker di warehouse dalam manufaktur makanan atau consumer goods
  • Memiliki pengetahuan sistem manajemen warehouse, FIFO, FEFO, LIFO
  • Bersedia untuk bekerja shift (3 shift)
  • Bersedia ditempatkan di Karawang Barat
  • Sehat dan siap untuk bekerja secepatnya

 

5. Operator Utility & Building

Requirements :

  • Lulusan SMA/SMK Jurusan Teknik Pendingin dan Tata Udara/elektronika/mesin/mekatronika
  • Min. pengalaman 2 tahun di bidang utility & building
  • Menguasai welding argon, elektrikal kontrol, sistem pendingin (chiller), boiler, dan memiliki pengalaman repair building
  • Bersedia untuk bekerja shift (3 shift)
  • Bersedia ditempatkan di Karawang Barat
  • Sehat dan siap untuk bekerja secepatnya

 

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.

NOTE :

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui online.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Glico Wings, dan Cakerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di  T.ME/CAKERJA 

Apply Now!

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/3418
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
D3 D4 S1 SMA SMK